Studi Banding BEM Universitas Aisyiyah Surakarta 2020

By Administrators 17 Okt 2020, 13:43:12 WIBKemahasiswaan

Studi Banding BEM Universitas Aisyiyah Surakarta 2020

Keterangan Gambar : Kegiatan Studi Banding BEM Universitas Aisyiyah Surakarta - UM Kudus


STUDI BANDING BEM UNIVERSITAS ‘AISYIYAH SURAKARTA 2020

Study Banding (comparison study) adalah sebuah konsep belajar yang dilakukan dilokasi dan lingkungan berbeda yang merupakan kegiatan yang lazim dilakukan untuk maksud peningkatan mutu, peluasan usaha, perbaikan sistem, penentuan kebijakan baru, perbaikan peraturan perundangan, dan lain – lain.

Kegiatan ini merupakan proker yang ada di setiap tahun periode dan dibawahi langsung oleh Departemen Luar Negeri. Study Banding kali ini yaitu dengan berkunjungnya BEM Universitas Aisyiyah Surakarta ke BEM Universitas Muhammadiyah Kudus pada tanggal 9 Oktober 2020. Tujuan Study Banding yaitu selain untuk menambah pengetahuan tentang kegiatan organisasi mahasiswa BEM Universitas Muhammadiyah Kudus juga untuk mengetahui program kerja yang terdapat di BEM Universitas Muhammadiyah Kudus dan meningkatkan pengetahuan tentang sistem keorganisasian di BEM Universitas Muhammadiyah Kudus serta meningkatkan tali silaturrahmi sesama BEM.

Jalannya acara ini dimulai dengan berkumpulnya semua fungsionaris di sekertariatan BEM masing – masing universitas karena kegiatan Study Banding dilakukan secara daring (online) dikarenakan sedang terjadi pandemic Covid-19 yang diikuti sekitar 20 fungsionaris, selanjutnya acara dimulai pada pukul 14.30 menggunakan aplikasi zoom acara yang pertama yaitu kita melakukan sambutan dan sambutan di berikan oleh BEM Universitas Aisyiyah Surakarta yang dimulai dari presma, wapresma, ketua penyelenggara, dan alumni yang mengikuti acara tersebut.

Dalam acara tersebut dilanjutkan dengan berdiskusi Tanya jawab dimulai oleh BEM Universitas Aisyiyah Surakarta, kami berdiskusi sesame Departemen berbagi tentang pengalaman dan program kerja serta sistem yang berlaku dalam organisasi dan masalah yang sedang di hadapi dalam organisasi tersebut. Dari situ kami masing – masing mendapatkan suatu informasi yang belum kita ketahui dan baik untuk dijadikan referensi kedepan untuk periode selanjutnya agar lebih baik lagi

Terimakasih atas partisipasinya menjadi tuan rumah penyelenggaraan Study Banding BEM Universitas Aisyiyah Surakarta ke BEM Universitas Muhammadiyah Kudus, semoga kerjasama dapat terjalin dengan baik untuk kedepannya.



Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

Write a comment

Ada 1 Komentar untuk Berita Ini

  1. Railing Tangga Besi Tempa 17 Okt 2021, 14:37:58 WIB

    Semangat kak, semoga tambah lancar..,

View all comments

Write a comment

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Seberapa Efektifkah Pencegahan COVID-19 Di Indonesia menurut anda ?
  Sangat Efektif
  Cukup Efektif
  Efektif
  Tidak Efektif
  Sangat Tidak Efektif

Komentar Terakhir

  • carbonite support phone number

    d ...

    View Article
  • my acer laptop wont turn on

    Acer Support for Indie Acer Customer Service, Acer Tech Support & Acer Help. ...

    View Article
  • safari cannot connect to server mac

    Safari help & support article to resolve safari problems such as Safari not ...

    View Article
  • foods to be avoided for hyperthyroidism

    Nice information providing by your article and I would really like to thank for your ...

    View Article